SB

SIGAP BRIDA

Sistem Informasi Gabungan Arsip & Privasi

SIGAP RISET

Direktori penelitian BRIDA Kota Makassar. Telusuri judul, baca abstrak, ekspor sitasi, dan unduh naskah lengkap sesuai hak akses.

Reset

Hasil Riset

Menampilkan 69 hasil.

*Beberapa naskah mungkin terbatas (Restricted)

KAJIAN RENCANA PENERAPAN TEKNOLOGI METAVERSE KOTA MAKASSAR

Public

Perkembangan zaman yang di dukung oleh percepatan arus globalisasi saat ini telah berubah tatanan kehidupan manusia. Perubahan tersebut tidak hanya dalam bidang ekonomi, sosial, dan budaya saja, tetapi juga perilaku manusia dalam hal mene...

2022
Penulis
Muhammad Amri, S.STP, M.Ap, Andi Suliana, SP, Rachmatan, ST, Ismaniar Ismail, S.Sos, M.Si, Ifrah, ST, M.Si
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Kajian Rencana Penerapan Teknologi Metaverse Kota Makassar_compressed (1).pdf • 1.3 MB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Muhammad Amri, S.STP, M.Ap, Andi Suliana, SP, Rachmatan, ST, Ismaniar Ismail, S.Sos, M.Si, Ifrah, ST, M.Si (2022). KAJIAN RENCANA PENERAPAN TEKNOLOGI METAVERSE KOTA MAKASSAR. BRIDA Kota Makassar

KAJIAN POTENSI UMKM LORONG WISATA DI KOTA MAKASSAR

Public

Merebaknya pandemic covid-19 menyebabkan terjadinya goncangan pada perekenomian dunia. Pelaksanaan kebijakan isolasi dan social distance (Ashraf, 2020) serta tetap tinggal dirumah (Donthu & Gustafsson, 2020) yang terpaksa harus diambil p...

2022
Penulis
Muhammad Amri, S.STP, M.Ap, Andi Suliana, SP, Rachmatan, ST, Ismaniar Ismail, S.Sos, M.Si, Ifrah, ST, M.Si
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Kajian Potensi UMKM Lorong Wisata di Kota Makassar_compressed.pdf • 880 KB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Muhammad Amri, S.STP, M.Ap, Andi Suliana, SP, Rachmatan, ST, Ismaniar Ismail, S.Sos, M.Si, Ifrah, ST, M.Si (2022). KAJIAN POTENSI UMKM LORONG WISATA DI KOTA MAKASSAR. BRIDA Kota Makassar

INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT 2022

Public

Penyelenggaraan pemerintahan daerah diarahkan untuk mempercepat terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan, pemberdayaan dan peran serta masyarakat serta peningkatan daya saing daerah dengan memperhatikan prinsip...

2022
Penulis
Husain, S.Pd., M.Pd., PhD, Dr. Zaifuddin, M.Pd, Muhammad Hasratul, Rachmatan, ST
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Indeks Kepuasan Masyarakat.pdf • 2 MB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Husain, S.Pd., M.Pd., PhD, Dr. Zaifuddin, M.Pd, Muhammad Hasratul, Rachmatan, ST (2022). INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT 2022. BRIDA Kota Makassar

IMPLEMENTASI 18 REVOLUSI PENDIDIKAN DI KOTA MAKASSAR

Public

Penelitian ini adalah tentang implementasi program18 revolusi pendidikan yang dibuat oleh Pemerintah Kota Makassar pada tahun 2016. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kebijakan Program 18 Revolusi Pendidikan ini dipah...

2022 #pendidikan #18 revolusi pendidikan #sekolah menengah pertama
Penulis
Dr. H. Bernard, MS, Dr. Ed Faridah, M.Pd, Dr. Novayanti Sopia Rukmana, S.Sos., M.Si, Dra. Rahmatiah
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Implementasi 18 Revolusi Pendidikan di Kota Makassar.pdf • 556.2 KB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Dr. H. Bernard, MS, Dr. Ed Faridah, M.Pd, Dr. Novayanti Sopia Rukmana, S.Sos., M.Si, Dra. Rahmatiah (2022). IMPLEMENTASI 18 REVOLUSI PENDIDIKAN DI KOTA MAKASSAR. BRIDA Kota Makassar

STUDI KASUS : IDENTIFIKASI PENYEBAB BANJIR DI KOTA MAKASSAR

Public

Banjir adalah fenomena yang disebabkan oleh peningkatan laju aliran permukaan akibat perubahan penutup lahan dan hilangnya daerah resapan. Perkembangan dan pertumbuhan kota Makassar yang cukup pesat akhir-akhir ini, disamping memperlihat...

2022 #banjir
Penulis
Ir Andriyani, ST., MT, Rizki Amaliah, S.Hut., M.Hut, Dr. Ratna Bachrun, ST., MT, Rachmatan, ST, Andi Suliana, SP, Ismaniar Ismail, S.Sos., M.Si, Ifrah, ST., MT
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Identifikasi Penyebab Banjir Di Kota Makassar_compressed.pdf • 1.3 MB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Ir Andriyani, ST., MT, Rizki Amaliah, S.Hut., M.Hut, Dr. Ratna Bachrun, ST., MT, Rachmatan, ST, Andi Suliana, SP, Ismaniar Ismail, S.Sos., M.Si, Ifrah, ST., MT (2022). STUDI KASUS : IDENTIFIKASI PENYEBAB BANJIR DI KOTA MAKASSAR. BRIDA Kota Makassar

NASKAH AKADEMIK RANCANGAN PERATURAN DAERAH SOMBERE’ DAN SMART CITY

Public

Pasal 1 ayat (3) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 secara tegas menyatakan bahwa Negara Indonesia adalah negara hukum. Sebagai negara hukum, maka seluruh aspek dalam bidang kemasyarakatan, kebangsaan, dan kenegaraa...

2022
Penulis
Dr. Indra Wijaya, S.ST, M.AP, Drs. Andi Taufik, M.Si, Dr. Johansyah Mansyur, M.Si, Sara Kombong Lotong Sambe, SE., MM
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Buku Himpunan Hasil Litbang Bidang Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pengkajian Peraturan_compressed (2).pdf • 2 MB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Dr. Indra Wijaya, S.ST, M.AP, Drs. Andi Taufik, M.Si, Dr. Johansyah Mansyur, M.Si, Sara Kombong Lotong Sambe, SE., MM (2022). NASKAH AKADEMIK RANCANGAN PERATURAN DAERAH SOMBERE’ DAN SMART CITY. BRIDA Kota Makassar

Smart Parking

Public

Banyaknya masyarakat yang lebih memilih on street parking dibandingkan dengan off street parking dikarenakan on street parking lebih mudah dan lebih cepat untuk dilakukan. Selain dekat dengan tempat yang akan di kunjungi on street parkin...

2021 #smart parking
Penulis
Ir. Andi Muhammad Ikhsan,ST., M.Si, M. Nurhidayat, ST., MT., Ir. Fajrul Hidayat Abbas, ST., MSP., IAP, Dra. Nursyamsi, M.Si
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
Smart Parking_compressed (1).pdf • 1.6 MB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Ir. Andi Muhammad Ikhsan,ST., M.Si, M. Nurhidayat, ST., MT., Ir. Fajrul Hidayat Abbas, ST., MSP., IAP, Dra. Nursyamsi, M.Si (2021). Smart Parking. BRIDA Kota Makassar

Pelayanan Publik Implementasi Open Government dan Transparansi Masyarakat dalam Pelayanan Prima Berbasis Kecamatan di Kota Makassar

Public

Tujuan dari penelitian adalah untuk mengukur survei kepuasan masyarakat terhadap pelayanan publik di kantor kecamatan Kota Makassar. Dengan mengacu pada peraturan menteri pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi birokrasi Republik Ind...

2017 #open government #pelayanan prima
Penulis
Dr. Lu’mu Taris, M.Pd, Prof. Dr. H. Jufri, M.Pd, Dr. Hari, S.SIP., M.H., M.Si
Pihak Terkait
Lisensi
Hak Cipta BRIDA
Berkas
290776-implementasi-open-government-dan-transpi-4ee00279.pdf • 562.4 KB
DOI/URL
Lihat Detail Unduh PDF
Dr. Lu’mu Taris, M.Pd, Prof. Dr. H. Jufri, M.Pd, Dr. Hari, S.SIP., M.H., M.Si (2017). Pelayanan Publik Implementasi Open Government dan Transparansi Masyarakat dalam Pelayanan Prima Berbasis Kecamatan di Kota Makassar. BRIDA Kota Makassar